Kali ini saya ingin membahas apa itu teknik pengujian logam ? Tapi untuk pembahasan kali ini saya akan menjelaskan mengenai teknik pengujian logam ferro.
Sebelumnya perlu kita ketahui bahwa Pengujian berfungsi
dengan sifat-sifat
logam yang
sangat erat
hubungannya dengan
pemakaian, dapat
digoolongkan
dengan sifat-sifat
mekanis, fisika,
kimia serta
sifat teknologi. Untuk
mengetahui sifat-sifat
ini akan
diketahui dengan
melakukan
proses pengujian terhadap
material tersebut, baik
material logam ferro
ataupun logam
non ferro.
JENIS-JENIS PENGUJIAN LOGAM
1. Pengujian merusak
a. Uji tarik
b. Uji kekerasan
c. Uji puntir
d. Uji impact
e. Metalografi
2. Pengujian tidak merusak
a. Die penetrant
b. Ultrasonik test
c. Radiografi
FUNGSI PENGUJIAN LOGAM
1. Uji Tarik berfungsi untuk mengetahui :
a. Deformasi elastis
b. Deformasi plastis
c. Deformasi regangan
d. Tegangan tarik
2. Uji Kekerasan berfungsi untuk mengetahui: nilai kekerasan suatu
logam ada 3 cara untuk mengetahui kekerasan :
a. Cara Goresan
b. Cara menjatuhkan bola
baja
c. Cara penekanan
3. Pengujian puntir berfungsi untuk mengetahui :
a. Tegangan puntiran
b. Regangan
c. sifat peredaman
4. Uji impact berfungsi untuk mengetahui :
a. sifat getas/rapuh
b. sifat elastisfitas
5. Metalografi berfungsi untuk mengetahui :
a. Susunan atom
b.
Struktur logam berdasarkan kandungan karbon
PENGUJIAN MERUSAK
Pengujian tarik.
Pengujian tarik dilakukan untuk mengetahui :
UJI KEKERASAN
Pengertian uji kekerasan :
Proses pengujian
logam kekerasan
dapat diartikan kemampuan
suatu bahan
terhadap pembebanan dalam
perubahan yang
tetap
Dasar-dasar pengujian kekerasan :
Pengujian kekerasan
pada logam
bertujuan untuk mengetahui
angka kekerasan
logan tersebut Pengujian
kekerasan dengan
cara penekanan banyak
digunakan industri
permesinan. Ini, dikernakan
prosesnya sangat
mudah dan
cepat dalam
memperoleh angka
kekerasan logam tersebut,
bila dibandingkan
dengan metoda pengujian
lainnya.
Metoda
pengujian kekerasa
penekanan terbagi 3 metoda
yang diantaranya :
1.Metoda
Rockwell
2.Metoda
Brinell
3.Metoda
Vickers
Tidak ada komentar:
Posting Komentar